Kayuagung, cimutnews.co.id — Berdasarkan data Badan Pusat Statistik (BPS) Kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI) tahun 2024, jumlah Tingkat Pengangguran Terbuka (TPT) di wilayah ini tercatat mencapai 14.325 orang atau 3,32 persen dari total penduduk. Dari jumlah tersebut, sebanyak 8.339...
BATURAJA, SUMATERA SELATAN — cimutnews.co.id – Dua hari jelang perhelatan Kejurprov Balap Motor Putaran II IMI Sumatera Selatan Piala Kapolres OKU 2025, jajaran panitia pelaksana bersama Polres OKU menggelar rapat finalisasi persiapan pada Kamis, 10 Juli 2025, bertempat di...
PALEMBANG, cimutnews.co.id – Persoalan kelebihan kapasitas atau overcrowding di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas I Palembang kian memprihatinkan. Dalam upaya mencari solusi, Wakil Wali Kota Palembang, Prima Salam, menerima audiensi dari Kepala Lapas Kelas I Palembang, M. Pithra Jaya Saragih,...
PALI, cimutnews.co.id — Pagi yang seharusnya menjadi waktu menyehatkan dengan jalan santai berubah menjadi mimpi buruk bagi warga Desa Raja Barat, Kecamatan Tanah Abang, Kabupaten Penukal Abab Lematang Ilir (PALI). Sekitar pukul 06.00 WIB, Kamis (10/7), seorang warga bernama...
Blitar, Cimutnews.co.id,- Walikota Blitar Syauqul Muhibbin, S.H.I., membuka dan sekaligus memberikan pengarahan kepada 40 pejabat eselon IV di lingkungan Pemerintah Kota Blitar mengikuti Pelatihan Kepemimpinan Pengawas (PKP) Angkatan XI Tahun 2025 Provinsi Jawa Timur, bertempat di Aula Wisma PKPRI...
Jakarta, cimutnews.co.id – Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) daring edisi Juli 2025 resmi menambahkan kata baru dalam daftar kosakata bakunya. Kata tersebut adalah “Palum”, yang kini diakui sebagai antonim dari kata “haus”.
Penambahan kosakata ini langsung menjadi sorotan publik karena...
Palembang, cimutnews.co.id – Drama hukum pasca Pilkada Sumatera Selatan 2024 belum usai. Dua gugatan terhadap Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Sumsel yang diajukan oleh Lembaga Pengawasan Pemilu Suara Rakyat (LPP Surak) dan Edy Santana Putra (ESP) melalui dua perkara terpisah...
Madinah, cimutnews.co.id – Pemerintah Indonesia resmi menuntaskan proses pemulangan jemaah haji tahun 1446 H/2025 M dengan diberangkatkannya kloter terakhir KJT28 Debarkasi Kertajati dari Bandara Amir Muhammad bin Abdul Aziz (AMAA), Madinah, pada Kamis, 10 Juli 2025 malam waktu setempat.
Ketua...
PALI, cimutnews.co.id — Bupati Penukal Abab Lematang Ilir (PALI), Asgianto, ST, menegaskan komitmennya untuk memperkuat tata kelola pemerintahan yang baik (good governance) dengan prinsip efisiensi, transparansi, partisipasi, akuntabilitas, keadilan, dan keberlanjutan. Langkah ini ditempuh melalui kerja sama strategis dengan...
Blitar, Cimutnews.co.id, - Pemerintah Kota Blitar kembali menunjukkan komitmennya dalam meningkatkan pelayanan publik, khususnya di bidang kemanusiaan. Walikota Blitar secara resmi meluncurkan 3unit mobil jenazah ke Puskesmas Sukorejo, pada Rabu 9/7/2025. Penyerahan 3unit mobil jenasah ini menjadi langkah strategis...